Senin, 09 November 2009

LOKAKARYA PENYUSUNAN PAYUNG PENELITIAN

Lokakarya Penyusunan Payung Penelitian Politeknik Negeri Jakarta diadakan pada hari Kamis, 12 November 2009 di Gedung Direktorat PNJ. Lokakarya ini diikuti oleh Koordiinator-koordinator Kelompok Pengembangan Keahlian (KPK) semua jurusan dan undangan lainnya. Dengan diselenggarakannya lokakarya ini diharapkan PNJ mempunyai payung penelitian yang dapat dijadikan tema besar penelitian yang akan dilakukan mendatang. Payung penelitian PNJ tidak terlepas dari sifat penelitian PNJ sebagai lembaga pendidikan vokasi yang menitik beratkan para penelitian terapan. Lebih lagi disesuaikan dengan isue penelitian yang sedang hangat seperti lingkungan, kewirausahaan dan mitigasi bencana.
(prj)

Tidak ada komentar: